Knowledge Sharing Aplikasi SRIKANDI bersama Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Daerah Kab. Belitung - News and Press Release - BPS-Statistics Indonesia Belitung Regency

Need help? Chat via WhatsApp on the button in the bottom right corner

Visit the Belitung Social Economic Indicators Interactive Dashboard at s.bps.go.id/RINTAK and the Inflation Data Dashboard which is updated monthly at s.bps.go.id/PATIN-TP. Need Help? Contact us on WhatsApp to SISTA/085377467152

Provide your assessment and suggestions on the link http://s.bps.go.id/SKD1902

Knowledge Sharing Aplikasi SRIKANDI bersama Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Daerah Kab. Belitung

Knowledge Sharing Aplikasi SRIKANDI bersama Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Daerah Kab. Belitung

May 6, 2025 | Other Activities


Sebagai bagian dari kegiatan pembangunan ZI Bergerak Bersama (Berbagi Pengetahuan dan Interaksi Bersama), pada Selasa (5/6) BPS Kabupaten Belitung mengundang Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Daerah Kabupaten Belitung untuk menjadi narasumber sharing knowledge mengenai tata cara penggunaan aplikasi SRIKANDI. Aplikasi tersebut merupakan aplikasi manajemen kearsipan yang saat ini sudah digunakan oleh Pemerintah Daerah Kabupaten Belitung. Kedua narasumber yang hadir pada kesempatan ini adalah Banie, A.Md (Arsiparis Pelaksana Lanjutan/Mahir) dan Medy Yoga Priyansa, S.Kom (Pranata Komputer Ahli Pertama). Acara dibuka oleh M. Syaifudin, SST, M.S.E. sebagai Plt. Kepala BPS Kabupaten Belitung, kemudian dilanjutkan dengan demonstrasi penggunaan aplikasi oleh Banie A.Md. Kegiatan ini dihadiri oleh seluruh pegawai BPS Kabupaten Belitung.
Badan Pusat Statistik

BPS-Statistics Indonesia

Badan Pusat Statistik Kabupaten Belitung (Statistics Belitung Regency)

Jalan Hasan Basri No.16

Kelurahan Lesung Batang

Kecamatan Tanjung Pandan

Kabupaten Belitung

Telepon: (0719) 21551

E-mail: bps1902@bps.go.id

logo_footer

Copyright © 2023 BPS-Statistics Indonesia