Indeks Harga Konsumen dan Inflasi Tanjung Pandan 2023 - Badan Pusat Statistik Kabupaten Belitung

Butuh bantuan? Chat melalui WhatsApp pada tombol di pojok kanan bawah

Kunjungi Dashboard Interaktif Indikator Sosial Ekonomi Belitung pada s.bps.go.id/RINTAK dan Dashboard data Inflasi yang di-update setiap bulannya pada s.bps.go.id/PATIN-TP. Butuh bantuan? Chat melalui WhatsApp pada nomor berikut SISTA/085377467152

Berikan penilaian dan saran Anda pada tautan https://s.bps.go.id/SKD1902

Indeks Harga Konsumen dan Inflasi Tanjung Pandan 2023

Nomor Katalog : 7102026.1902
Nomor Publikasi : 19020.24001
ISSN/ISBN : 8796021011195
Frekuensi Terbit : Tahunan
Tanggal Rilis : 16 Februari 2024
Bahasa : Indonesia
Ukuran File : 1.42 MB

Abstraksi

Inflasi merupakan salah satu indikator penting yang dirilis oleh Badan Pusat Statistik dan diperlukan sebagai dasar penentuan kebijakan pemerintah. Inflasi dihitung berdasarkan perkembangan Indeks Harga Konsumen dari waktu ke waktu. Nilai inflasi dan Indeks Harga Konsumen memberikan informasi mengenai perkembangan harga barang dan jasa yang umum dikonsumsi masyarakat pada suatu wilayah.Publikasi ini menyajikan data perkembangan IHK, laju inflasi, metode penghitungan inflasi, serta analisis secara deskriptif yang bertujuan untuk membantu pihak-pihak terkait dalam melakukan perencanaan, pelaksanaan, pengendalian, maupun evaluasi dalam pembangunan ekonomi.
Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Kabupaten Belitung (Statistics Belitung Regency)

Jalan Hasan Basri No.16

Kelurahan Lesung Batang

Kecamatan Tanjung Pandan

Kabupaten Belitung

Telepon: (0719) 21551

E-mail: bps1902@bps.go.id

logo_footer

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik